Revitalisasi Pasar Simalingkar Resmi Diluncurkan, Wali Kota Medan Apresiasi Kolaborasi Pemerintah dan Swasta

Redaksi - Senin, 17 Februari 2025 16:27 WIB
Doc Pemko Medan
Wali Kota Medan, Bobby Afif Nasution dan Plt Dirut PD Pasar Kota Medan, Imam Hadi meresmikan revitalisasi Pasar Simalingkar di Jalan Jahe, Kelurahan Mangga, Kecamatan Medan Tuntungan. Senin 17 Februari 2025.